Resep Puding silky puyo by Frielingga Sit
Puding silky puyo
by Frielingga Sit
Selalu suka sama silky puding ini
Begitu smoothnya...
Cuma sempat transit sebentar di kulkas, langsung habis ga berbekas sama anak-anak
Dibikin colorful supaya ada variasinya saja
Jika tidak suka manis, gula pasir boleh dikurangi/diskip
Bahan-bahan:
20’porsi
1 bks (15 gram) nutrijell plain
1 kaleng (375 gram) kental manis
6 sdm gula pasir
1300 ml air/ susu cair
1 sdm maizena dilarutkan dg sedikit air
Pewarna makanan
Langkah:
30 menit
1. Encerkan maizena. Campur nutrijell, gula, kental manis dan air, aduk rata
2. Didihkan larutan puding sambil terus diaduk. Setelah mulai mendidih, ada bubble di tepi2nya, masukkan larutan maizena, aduk rata. Matikan api
3. Bagi larutan menjadi beberapa bagian, beri pewarna makanan, aduk rata dan tuangkan ke dalam jar/cetakan yg sudah dibasahi
4. Dinginkan, masukkan kulkas setelah uap panasnya hilang
by Frielingga Sit
Selalu suka sama silky puding ini
Begitu smoothnya...
Cuma sempat transit sebentar di kulkas, langsung habis ga berbekas sama anak-anak
Dibikin colorful supaya ada variasinya saja
Jika tidak suka manis, gula pasir boleh dikurangi/diskip
Bahan-bahan:
20’porsi
1 bks (15 gram) nutrijell plain
1 kaleng (375 gram) kental manis
6 sdm gula pasir
1300 ml air/ susu cair
1 sdm maizena dilarutkan dg sedikit air
Pewarna makanan
Langkah:
30 menit
1. Encerkan maizena. Campur nutrijell, gula, kental manis dan air, aduk rata
2. Didihkan larutan puding sambil terus diaduk. Setelah mulai mendidih, ada bubble di tepi2nya, masukkan larutan maizena, aduk rata. Matikan api
3. Bagi larutan menjadi beberapa bagian, beri pewarna makanan, aduk rata dan tuangkan ke dalam jar/cetakan yg sudah dibasahi
4. Dinginkan, masukkan kulkas setelah uap panasnya hilang
0 Response to "Resep Puding silky puyo by Frielingga Sit"
Posting Komentar